Thursday, March 3, 2016

5 alasan mengapa harus menggunakan tisu marketing untuk mempromosikan bisnis Anda

5 alasan mengapa harus menggunakan tisu marketing untuk mempromosikan bisnis Anda

Konsep Tisu marketing ini pertama dicetuskan di Jepang puluhan tahun lalu. Kini Radja Tisu akan membawa konsep tersebut untuk market di Indonesia. Yang menarik dari tissue marketing ini ialah sebuah platform baru untuk men-target market segment yang diinginkan secara langsung dan menempatkan promosi Anda tepat tangan setiap target market Anda. Tisu marketing ini dapat menjadi pelengkap yang sempurna untuk brand activation Anda.

Tissue Marketing artinya menggunakan tisu dan kemasan nya untuk melakukan kegiatan marketing dan promosi. Tisu marketing merupakan salah satu media promosi yang sangat efektif. Sebuah survei mencatat bahwa dari 100 brosur yang dibagikan hanya 4 yang akan disimpan oleh penerima nya. Artinya ada 96% waste dari budget promosi tersebut. Sedangkan dari 100 pocket ads yang dibagikan, lebih dari 80% penerima nya akan menyimpan, minimal sampai tisu nya habis.

4% vs 80%



Dari 2 persentase diatas artiya, pocket ads lebih 20x lebih efektif dibandingkan print ads tradisional seperti brosur. Jikalau lebih banyak media promosi yang tidak dbuang percuma, artinya akan lebih besar kesempatan untuk promosi tersebut dibaca, dan lebih besar juga kemungkinan untuk penerima nya menjadi tertarik dengan produk yang ditawarkan.


Guaranteed Multiple Exposure



Pocket ads ini di design dengan sangat cerdas untuk multiple exposure. Apa maksudnya? Multiple exposure mungkin dalam bahasa sederhana itu ialah berapa kali penerima akan melihat “iklan” Anda. Mengapa Pocket ads ini di design dengan sangan cerdas untuk multiple exposure? Mari kita bandingkan sebagai contoh penggunaan brosur. Saat brosur dibagikan, seringkali brosur sudah dibuang sebelum dibaca, artinya 0 exposure. Terkadang brosur dilihat 1x, lalu dibuang. Terkadang brosur dilihat 1x disimpan di tas, lalu dirumah dibuang. Artinya kebanyakan brosur yang disimpan akan dilihat rata2 1x. Bagaimana dengan pocket ads? Di design dengan sangat cerdas,  untuk multiple exposure. Dalam setiap pocket ads berisini 6-8 lembar tissu wajah. Saat pocket ads ini diterima, penerima menyimpan “tisu” yang dibagikan. Saat mereka akan mengambil tisu satu-persatu, setiap kali tisu dipakai, artinya “iklan” akan dilihat. Berarti minimum “iklan” anda akan dilihat 6-8x.


Fleksibel




Pocket Ads ini juga sangat fleksibel untuk eksekusi marketing. Jarang sekali ada media promosi yang sangat fleksibel seperti ini. Pocket ads dapat dibagikan pada ber macam-macam situasi. Saat grand launching produk baru, bagikan pocket ads untuk menggantikan brosur produk. Saat grand opening restaurant atau toko anda di Mal, bagikan pocket ads untuk menarik “traffic” visitor ke restoran atau toko anda. Selipkan kartu nama ataupun kupon promosi dalam pocket ads, dan akan semakin mudah untuk menghitung efektifitas dari marketing campaign anda. Bagikan Pocket ads di pintu masuk pameran-pameran, pastikan pengunjung pameran akan mengunjungi booth anda. Pastikan “iklan” anda akan disimpan oleh para pengunjung, dibandingkan ratusan brosur yang akan mereka terima hari itu. Kreativitas anda adalah batasan dalam melakukan promosi menggunakan pocket ads


Baru dan Fresh



Orang Indonesia ini memiliki tingkat curiosity yang sangat tinggi. Artinya seringkali saat ada sesuatu yang baru, kita ingin tahu ingin mencoba. Sayang sekali, para marketer masih terus menggunakan cara-cara lama untuk mempromosikan produk mereka. Saat ini sudah ada cara yang lebih baik dan lebih efektif untuk mem promosikan bisnis Anda. Bayangkan bagaimana excited nya calon customer anda saat menerima Pocket Ads ini. Dapat dipastikan mereka akan sangat senang, dan bayangkan berapa banyak exposure yang di generate oleh Pocket Ads?


Small is Wonderful



Ukuran nya yang kecil membuat pocket ads ini mudah dibawa dan disimpan. Bayangkan iklan Anda akan disimpan dan bahkan dibawa-bawa oleh calon customer, bukankah luar biasa? Pada saat advertiser berlomba-lomba setengah mati memenangkan atensi dari target market nya, iklan Anda dengan mudah nya disimpan dan dibawa-bawa. Ukuran nya yang kecil juga membuat message yang ditulis menjadi sangat fokus dan simpel. Kebanyakan marketer berusaha memasukkan sebanyak mungkin informasi ke dalam brosur nya, yang mengakibatkan cluttered message, alias terlalu ramai. Pada akhirnya saat calon customer menerima, mereka malas baca. Otak manusia hanya akan mengingat beberapa point penting saja. Karena itu, dengan ukuran nya yang kecil pocket ads sangats sempurna untuk message yang sangat fokus sehingga mudah diingat.

For more information about tissue marketing dan Radja Tisu, kunjungi web kami di www.radjatisu.com
or email us marketing@radjatisu.com or radjatisu@gmail.com